Kurikulum
merupakan salah satu bagian utama dalam sistem pendidikan persekolahan yang
diatur dalam Undang-undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan
Nasional. Dalam pasal 7 ayat 1 disampaikan bahwa kurikulum merupakan
seperangkat rencana dan pengaturan mengenai tujuan, isi dan bahan pelajaran
serta cara yang digunakan sebagai pedoman penyelenggaraan kegiatan pembelajaran
untuk mencapai tujuan pendidikan tertentu.
aRtiKeL
MENGHAFAL UNSUR KIMIA PADA SISTEM PERIODIK UNSUR DENGAN OTAK KANAN (Bag-2)
Hingga tahun 2005, dikenal 118 unsur kimia ditemukan oleh para ilmuwan, 93 unsur kimia diantaranya terdapat di alam dan 23 unsur kimia merupakan unsur buatan. Bagaimana cara menghafalnya?
Otak kanan dan Jembatan Keledai
GOLONGAN IA (ALKALI)
Unsur : H - Li - Na - K - Rb - Cs - Fr
Jembatan Keledai: Hai Lihatlah Nanti Kalau Rubi Cs Frustasi
Langganan:
Postingan
(
Atom
)